About the Journal
|
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran yang disingkat DIAJAR merupakan Jurnal yang terbit empat kali dalam setahun pada bulan Januari, April, Juli dan Oktober oleh Yayasan Pendidikan Penelitian Pengabdian Algero. Fokus dan scope penelitian Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran merupakan hasil tinjauan teoritis atau tinjauan konseptual dalam bidang pendidikan dan pengajaran pada semua tingkat pendidikan, seperti berbagai topik pada bidang pendidikan dan pengajaran di sekolah dasar, sekolah menengah, dan pendidikan tinggi, namun juga tidak terbatas pada riset di bidang pendidikan yang relevan.
Current Issue
Pada terbitan edisi Volume 3 Nomor 3 (Juli 2024) penulis terdiri dari berbagai Perguruan tinggi di Indonesia diantaranya: Universitas Tribuana Kalabahi, Institut Agama Islam Negri Palangka Raya, Universitas Mulawarman, UIN Walisongo, Universitas Negeri Jakarta, Universitas Sebelas Maret, Universitas Islam Negeri Sunan Ampel, Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya, Universitas Prima Indonesia, Universitas Islam Balitar, Universitas Insan Pembangunan Indonesia, Universitas Kuningan, Universitas Riau, STAI Dr. Khez. Muttaqien, IAIN Kediri, Universitas Darussalam Gontor, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya, MIN 19 Bireuen, Universitas Imelda Medan, Universitas Pendidikan Indonesia, Universitas Muhammadiyah Mamuju dan Universitas Pohuwato.
Articles
-
Profesi Guru dalam Pandangan Yuridis
DOI: https://doi.org/10.54259/diajar.v3i3.2514 Abstract Views: 92 -
Pembentukan Perilaku Moral di SDN Gayungan II/423 Surabaya
DOI: https://doi.org/10.54259/diajar.v3i3.2926 Abstract Views: 40